Pelaksanaan Gerakan Setengah Miliar Masker untuk Desa Aman Covid-19
siki 10 November 2020 18:38:57 WIB
Pada hari Rabo 4 November 2020 Pemerintah Desa Siki Kec. Dongko Kab. Trenggalek melaksanakan pembagian masker sesuai dengan perintah pelaksanaan Surat Menteri Desa,Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi Republik Indonesia Nomor S.2294/HM.01.03/VIII/2020 tertanggal 4 Agustus 2020 perihal Gerakan Setengah Miliar Masker untuk Desa Aman Covid-19.Pemerintah Desa Siki membagikan masker sejumlah 4.262 buah masker sesuai dengan hasil MUSDES khusus pada tanggal 10 September 2020 yang lalu.Pembagian masker untuk masyarakat ini dilaksanakan oleh PKK,Pemerintah Desa,BPD yang disalurkan melalui Ketua RT se Desa Siki untuk dibagikan kepada Masyarakat Desa Siki.
''Deso Siki Nyawiji!!''
Komentar atas Pelaksanaan Gerakan Setengah Miliar Masker untuk Desa Aman Covid-19
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah pengunjung |
- Pelaksanaan Program PTSL di Desa Siki
- Penyaluran BLT-DD tahun 2023
- Lomba Desa Siaga
- Perayaan HUT RI ke-78 di Desa Siki
- Upacara peringatan hari ulang tahun (HUT) ke-78 Kemerdekaan Republik Indonesia
- Penyaluran BLT-DD bagian bulan gustus 2023
- Partisipasi Pemerintah Desa Siki dalam Pelaksanaan Grebek Suran